
Di matchday II, Manchester United (MU) vs VfL Wolfsburg berakhir dengan skor 2-1. Ryan Giggs menjadi penentu kemenangan MU lewat satu gol dan satu assist-nya.Tambahan tiga angka yang diperoleh MU di Old Trafford, Rabu (1/10/2009), dini hari WIB tadi, menjadikan MU sebagai pemuncak klasemen sementara grup B dengan raihan enam poin.Manchester United tertinggal lebih dulu di menit ke-56. Memanfaatkan umpan Makoto Hasebe, Edin Dzeko berhasil membuat...